Materi Pelajaran Sejarah Indonesia Kelas XII SMA Edisi Revisi 2018

Materisekolah.net Mata pelajaran Sejarah Indonesia diajarkan di kelas XII SMA/MA/SMK/MAK. Materi pelajaran Sejarah Indonesia untuk kelas XII SMA dan sederajat telah disusun berdasarkan kurikulum 2013. Buku pelajaran telah disediakan oleh Kemendikbud dalam bentuk fisik dan non fisik. Dan buku pelajaran tersebut telah mengalami beberapa kali revisi. Terakhir saat ini tersedia buku pelajaran Sejarah Indonesia Kelas XII edisi revisi 2018.
Materi Pelajaran Sejarah Indonesia Kelas XII SMA Edisi Revisi 2018

Pada kesempatan kali ini kami akan bagikan buku siswa untuk pelajaran Sejarah Indonesia kelas XII SMA dan sederajat edisi revisi 2018. Buku yang akan kami bagikan ini berupa buku elektronik yang diterbitkan langsung oleh Kemendikbud.

Dalam perjalanannya, buku materi Sejarah Indonesia dari Kemendikbud ini telah mengalami 2 kali cetakan. Cetakan pertama di tahun 2014 dan cetakan kedua di tahun 2018. Dengan kata lain, buku ini adalah Buku Sejarah Indonesia Kelas XII Edisi Revisi 2018.

Materi Pelajaran Sejarah Indonesia Kelas XII SMA Edisi Revisi 2018

Buku materi pelajaran Sejarah Indonesia kelas XII ini akan membahas sebanyak 6 bab. Setiap bab akan membahas beberapa subbab dan di setiap akhir pembelajaran subbab dan bab akan ada latihan soal yang dapat digunakan sebagai bahan evaluasi.

Berikut ini ada 6 bab dan subbab masing-masing yang akan di pelajari:

  1. Bab I Perjuangan Menghadapi Ancaman Disintegrasi Bangsa: Berbagai Pergolakan di Dalam Negeri (1948-1965), Dari Konflik Menuju Konsensus Suatu Pembelajaran.
  2. Bab II Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Indonesia Masa Demokrasi Parlementer (1950-1959): Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal, Mencari Sistem Ekonomi Nasional.
  3. Bab III Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Indonesia Masa Demokrasi Terpimpin (1959-1965): Dinamika Politik Masa Demokrasi Terpimpin, Perkembangan Ekonomi Masa Demokrasi Terpimpin.
  4. Bab IV Sistem dan Struktur Politik-Ekonomi Indonesia Masa Orde Baru (1966-1998): Masa Transisi 1966-1967, Stabilisasi Politik dan Rehabilitasi Ekonomi, Integrasi Timor-Timur, Dampak Kebijakan Politik dan Ekonomi Masa Orde Baru.
  5. Bab V Sistem dan Struktur Politik-Ekonomi Indonesia Masa Reformasi (1998-sekarang): Masa Akhir Orde Baru, Perkembangan Politik dan Ekonomi, Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi di Indonesia.
  6. Bab VI Indonesia Dalam Panggung Dunia: Landasan Ideal dan Konstitusional Politik Luar Negeri Bebas Aktif, Politik Luar Negeri Bebas Aktif dan Pelaksanaannya, Peran Indonesia Dalam Upaya Menciptakan Perdamaian Dunia.


Untuk adik-adik siswa kelas XII SMA/MA/SMK/MAK atau orang tua dan guru silahkan download buku materi pelajaran Sejarah Indonesia edisi revisi 2018 ini untuk menunjang referensi materi anak dan peserta didik.
Buku Pelajaran Sejarah Indonesia Kelas XII Edisi Revisi 2018
Baca juga: Buku Guru Mapel PPKn KElas XII Edisi Revisi 2018

Demikian artikel kali ini tentang Buku Materi Pelajaran Sejarah Indonesia Kelas XII Edisi Revisi 2018. Semoga bermanfaat dan tetap semangat belajar mengajar.

Terimakasih telah berkunjung dan berikut ini ketentuan komentar yang diperbolehkan :

1. Berkomentar dengan bahasa yang sopan dan tidak SARA.
2. Berkomentar sesuai dengan topik artikel. Jika berbeda bisa masuk ke bagian Contact Us atau Request Materi
3. TIDAK BOLEH memasukkan LINK AKTIF. Karena akan otomatis terhapus komentarnya.
4. Jika ingin menambahkan LINK silahkan masukkan ke dalam bagian URL atau menyertakan ke dalam komentar dengan sifat TIDAK AKTIF.
5. Berkomentarlah yang membangun dan bermanfaat untuk orang lain ya :-)

NB: JIKA ADA LINK RUSAK ATAU TIDAK BISA DIAKSES, SILAHKAN INFORMASIKAN KEPADA KAMI MELALUI KOMENTAR ATAU HALAMAN KONTAK KAMI. Thanks.

Terimakasih atas kerjasamanya demi memajukan website ini,
EmoticonEmoticon